Interview

etika wawancara kerja

10 Etika Wawancara Kerja yang Baik dan Benar [Tips Terlengkap!]

Sebelum diterima bekerja, ada beberapa tahapan seleksi yang biasanya dilakukan oleh perusahaan. Salah satunya adalah wawancara kerja, yang sebaiknya diikuti dengan menerapkan etika wawancara kerja yang tepat supaya peluang diterima jadi lebih besar.  Berhubung saat ini aktivitas sudah banyak dilakukan secara online, maka pilihan cara interview juga jadi bervariasi. Baik itu bertatap muka langsung, telepon, …

10 Etika Wawancara Kerja yang Baik dan Benar [Tips Terlengkap!] Read More »

perkenalan diri saat interview

Cara Perkenalan Diri Saat Interview Beserta Contohnya

Salah satu tahapan saat melamar pekerjaan adalah interview, biasanya tahapan ini kandidat sudah hampir diterima perusahaan. Maka dari itu, perlu trik perkenalan diri saat interview yang tepat, supaya nantinya memiliki kesempatan diterima lebih besar.  Percaya atau tidak, kesan pertama itu sangat berpengaruh terhadap penilaian pihak HRD ketika melakukan interview. Jadi, jangan sampai salah saat memperkenalkan …

Cara Perkenalan Diri Saat Interview Beserta Contohnya Read More »

tanda diterima kerja saat interview

Tanda Diterima Kerja Saat Interview dan Lolos Interview

Interview atau wawancara merupakan salah satu tahap penting yang hampir selalu ada dalam proses rekrutmen. Meski bukan tahapan paling akhir, ada beberapa hal yang bisa menjadi tanda diterima kerja saat interview.  Umumnya, recruiter dari perusahaan akan menunjukkan beberapa sign atau tanda tertentu yang menandakan bahwa kandidat lolos selesi. Kira-kira, tanda apa saja yang mungkin ditunjukkan …

Tanda Diterima Kerja Saat Interview dan Lolos Interview Read More »

berapa lama menunggu hasil interview

Berapa Lama Menunggu Hasil Interview? Pelamar Kerja Wajib Tahu!

Mendapatkan kesempatan untuk mengikuti tes interview memang menyenangkan, setelah begitu banyak melamar pekerjaan di berbagai tempat. Namun, berapa lama menunggu hasil interview? Beberapa pelamar mungkin belum mengetahui akan hal ini. Beberapa pelamar pasti akan bertanya-tanya, mengapa recruiter tidak segera mengabari akan hasil interview tersebut. Daripada menerka-nerka, sebaiknya pelamar bertanya berapa lama menunggu panggilan kerja setelah …

Berapa Lama Menunggu Hasil Interview? Pelamar Kerja Wajib Tahu! Read More »

kelebihan dan kekurangan wawancara kerja

5 Tips Menjawab Kelebihan dan Kekurangan Wawancara Kerja

Menjawab berbagai pertanyaan yang muncul setiap wawancara kerja pasti membuat pelamar gugup. Padahal, pelamar kerja pasti sudah menyiapkan jawaban-jawaban dengan matang. Apalagi, pertanyaan seperti kelebihan dan kekurangan wawancara kerja. Topik tersebut seringkali menjadi boomerang bagi pelamar yang tidak bisa atau salah menjawab karena gugup. Saat melakukan wawancara kerja, banyak pelamar yang tidak menjawab pertanyaan yang …

5 Tips Menjawab Kelebihan dan Kekurangan Wawancara Kerja Read More »

pertanyaan interview dan jawabannya untuk fresh graduate

Ketahui Beberapa Pertanyaan Interview dan Jawabannya untuk Fresh Graduate

Mengetahui pertanyaan interview dan jawabannya untuk fresh graduate memang sangat penting. Hal ini bertujuan agar proses interview dapat berjalan dengan lancar dan lolos proses interview. Karena setiap jawaban pelamar dalam proses interview akan menjadi tolak ukur penguji untuk menerimanya.  Sebelum mengetahui beberapa contoh pertanyaan saat interview, pelamar harus tahu apa tujuan HR berdasarkan pertanyaan yang …

Ketahui Beberapa Pertanyaan Interview dan Jawabannya untuk Fresh Graduate Read More »

wawancara kerja bahasa inggris

Tips Menghadapi Wawancara Kerja Bahasa Inggris

Sekarang ini ada banyak sekali perusahaan yang akan mewawancarai pelamarnya dengan wawancara bahasa Inggris.  Hal ini mungkin bisa membuat banyak orang menjadi gugup dan akhirnya tidak dapat menjawab wawancara kerja bahasa Inggris dengan baik.  Persiapan Sebelum Interview Bahasa Inggris Wawancara kerja atau interview adalah sebuah proses yang sangat penting dan krusial dimana nantinya akan menentukan …

Tips Menghadapi Wawancara Kerja Bahasa Inggris Read More »

cara membatalkan interview kerja

Cara Membatalkan Interview Kerja Sopan Tanpa Merusak Citra Diri

Hampir semua orang pernah melamar beberapa pekerjaan sekaligus. Hal ini dilakukan untuk mendapatkan peluang diterima yang lebih besar. Akan tetapi, bagaimana cara membatalkan interview kerja ketika menerima tawaran secara bersamaan? Tentunya pelamar hanya bisa memilih satu perusahaan yang paling prospektif, artinya tawaran interview yang lain harus  segera dibatalkan. Berikut penjelasan cara menolak undangan wawancara dengan …

Cara Membatalkan Interview Kerja Sopan Tanpa Merusak Citra Diri Read More »

motivasi kerja saat interview

Jawaban Motivasi Kerja Saat Interview Paling Tepat

Jawaban Motivasi Kerja Saat Interview Paling Tepat Salah satu penentu lolos seleksi dilihat dari jawaban motivasi kerja saat interview berlangsung. Sebagai pelamar yang menginginkan posisi tersebut, alasan yang diberikan harus meyakinkan dan masuk akal. Banyak pencari kerja yang gagal mendapatkan pekerjaan karena asal-asalan memberi jawaban. Agar hal tersebut tidak terjadi, berikut ini ada beberapa contoh …

Jawaban Motivasi Kerja Saat Interview Paling Tepat Read More »

tips wawancara kerja

Tips Wawancara Kerja yang Sukses & Ampuh Memikat HRD

Ternyata, pengalaman kerja bukan faktor utama penentu lolos seleksi. Hal pertama yang dinilai oleh perusahaan adalah kepribadian pelamar. Oleh karena itu, diadakan interview untuk menguji kelayakan calon karyawan yang membuat merasa gugup saat memasuki ruang interview. Untuk mengatasi kondisi tersebut, berikut tips wawancara kerja yang dapat dipelajari: Tips Wawancara Kerja yang Baik dan Benar Sesi …

Tips Wawancara Kerja yang Sukses & Ampuh Memikat HRD Read More »